Friday, February 9, 2018

standarisasi WI-FI

standirasi WI-FI


Mungkin sebagian dari kita ada yang belum tau frequensi,dan standarisasinya. Karna WI-FI menggunakan Frekuensi untuk menyebarkan sinyal/menerima nya maka ada Standarisasi yang mengatur itu semua agar tidak terjadi tabrakan antar Frekuensi. Oke langsung saja ke Intinya
Wi-Fi memiliki standar & spesifikasi IEEE 802.11 dan
menggunakan frekuensi 2,4GHz dan 5GHz.
MikroTik mendukung standar IEEE 802.11a/b/g/n
– 802.11a – frekuensi 5GHz, 54Mbps.
– 802.11b – frekuensi 2,4GHz, 11 Mbps.
– 802.11g – frekuensi 2,4GHz, 54Mbps.
– 802.11n (Level 4 keatas) – frekuensi 2,4GHz atau
5GHz, 300Mbps.
Jadi paham kan kenapa kecepatan akses internet kita kadang kenceng kadang pelan ðŸ˜€
Lanjut ke AP nya.
Frequency channel adalah pembagian frekuensi dalam suatu band dimana
Access Point (AP) beroperasi.
• Nilai-nilai channel bergantung pada band yang dipilih, kemampuan
wireless card, dan aturan/regulasi frekuensi suatu negara.
• Range frequency channel untuk masing-masing band adalah sbb:
– 2,4Ghz = 2412 s/d 2499MHz
Untuk Frequensi 2Ghz memiliki lebar chanel seperti di gambar bawah ini.

– 5GHz = 4920 s/d 6100MH
Untuk Frequensi 5GHZ memiliki lebar chanel seperti di gambar bawah ini.
Jadi kesimpulannya standarisasi memudahkan kita. Andaikan tidak ada standarisasi pasti sinyal WI-FI kita semerawut kaya masalah ðŸ˜€
Nah. Itulah mengapa setiap orang yang memasang WI-FI agar berbeda frequensi untuk mencegahnya terjadi tabrakan dengan frequensi lainnya
see you next post.
stay tune informasi-geek waiting for tips,trick,news,and tutorial

No comments:
Write comments