Saturday, February 10, 2018

menginstall dns server di windows server 2012R2

Menginstal DNS server di Windows Server 2012R2








install dns server di windows server 2012.

Oke kembali lagi ke informasi-geek. Kali ini kita akan mengsintall dns server di windows server 2012R2.

Baru pertama kali denger ya kalau windows bisa buat server ? hehe. Sebenarnya ini sudah lama. tapi baru saya tulis di sini.

Bagi yang belum tau apa itu DNS bisa ke sini.

Oke lanjut ke materi, pada bagian ini saya akan menjelaskan cara menginstall dns server di windows server 2012 dan menurut saya ini lebih mudah karna di sini saya menggunakan GUI.

Oke langsung saja ke TKP

1. Buka server manager yang ada di windows server kalian


2. lalu kalian klik add roles and feture,setelah itu akan muncul sebuah jendela baru


3. setelah terbuka sebuah jendela baru kalian klik next

4. akan muncul sebuah pilihan. Kalian pilih  Role-based or feature-based installation, lalu kalian klik next


5. satelah itu akan muncul jendela baru, kalian di suruh memilih server yang ingin kalian install. jika sudah kalian klik next

6. setelah kalian memilih server yang akan di install dns server. Kalian akan di suruh memilih aplikasi yang akan di install. Karena kita akan mengsintall dns server maka kita pilih dns server


lalu kalian klik 2x pada dns server. setelah itu akan muncul jendela baru. kalian pilih add roles. Jika terdapat peringatan no static ip kalian klik continue

7. klik next. maka kalian akan di arahkan ke feature nya saya sarankan jika tidak ada aplikasi yang ingin di install kalian pilih next saja



8. kalian akan di suruh membaca keterangan tentang DNS maka kita klik next

9. Jika sudah mantap kalian klik install


10. tunggu hingga installasi selesai.

11. tara dns server siap di gunakan


Oke itu saja tutorial dari saya mengengenai. installasi dns server di windows server

stay tune informasi-geek waiting for tips,tricks,news and tutorial

No comments:
Write comments